
Beternak Ayam KUB Kampung Unggul Balitbangtan
Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Nusa Tenggara Barat
Informasi Buku
Tahun
2017
ISBN / ISSN
978-602-9037-12-8
Sumber
Repositori Kementerian Pertanian
( repository.pertanian.go.id/server/api/core/bitstreams/98b8cfa8-4a2c-4b00-8396-667a77f5a0e7/content )
Penulis
Achmad Muzani
,
Farida Sukmawati Mayang
,
Nurul Agustini
,
Sasongko Wijoseno Rusdianto
,
Totok B Julianto
Kategori
Berternak
,
Hewan
Lokasi
Mitratek Office
Maks. Jarak Baca
100 Meter
Deskripsi Buku
Ayam Kampung Unggul Balitbangtan (KUB) adalah hasil pengembangan teknologi perbibitan ayam kampung yang telah dilakukan di Balai Penelitian Ternak (Balitnak) Ciawi-Bogor yang berada di bawah Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan), Kementerian Pertanian. Sepintas secara fisik ayam ini tidak berbeda dengan ayam kampung biasa seperti warna bulu, jengger (pial) dan bentuk badannya.